Strategi Pembinaan Gereja Pada Keluarga Kristen Dalam Pembentukan Karakter Anak Remaja Era Milenial Di Jemaat GKI Siloam Perumnas II Waena

Church Development Strategy for Christian Families in Character Building of Millennial Era Youth in GKI Siloam Perumnas II Waena Church

Penulis

  • Selviana Nadia Siloinyanan

DOI:

https://doi.org/10.58983/jmurai.v3i2.91

Kata Kunci:

Karakter, Pembinaan, Anak Remaja, Keluarga, Gereja, Era Milenial

Abstrak

Karakter merupakan bagian penting dalam hidup manusia. Karakter seseorang akan mempengaruhi status sosial dan kesuksesan yang diperoleh. Pembentukan karakter selalu dimulai dalam keluarga, sebab keluarga merupakan lingkungan primer tempat manusia bertumbuh. Namun, pembentukkan dan pembinaan karakter ini perlu disesuaikan dengan kebutuhan zaman, sebab perkembangan zaman akan mempengaruhi pandangan masyarakat sosial dalam menerima karakter individu atau kelompok yang tercermin melalui pola pikir, tindakan, serta ucapan. Oleh karena itu, keluarga yang merupakan dasar bagi seorang individu perlu mengetahui peran dan fungsinya dalam pembentukkan karakter. Dasar pembentukkan karakter, khususnya dalam keluarga Kristen perlu disesuaikan dengan ajaran Yesus Kristus yang termuat dalam Alkitab, dan dikontekstualisasikan, direkonstruksi, dan direalisasikan sesuai dengan kebutuhan setiap jemaat, sehingga pembentukkan dan pembinaan karakter anak remaja menjawab kebutuhan zaman yang terus mengalami perubahan.

Referensi

Alkitab Perjanjian Lama dan Perjanjian Baru. Jakarta: Percetakan Alkitab Indonesia, 2015.

Angga Setyawan, (2013), Anak Juga Manusia, Noura Books (PT Mizam Publika): Jakarta Selatan.

Arliyanus Larosa, (2001), Misi Sosial Gereja, Yayasan Kalam Hidup: Bandung.

Ayub Yahya, (2011), Menjadi Guru Sekolah Minggu yang Efektif, PT.Gloria Usaha Mulia: Jakarta.

Brotosudarmo Drie, (2021), Pembinaan Warga Gereja Selaras dengan Tantangan Zaman, ANDI : Yogyakarta

Em. Dr. R. M. Drie S. Brotosudarmo, M.Th.,M.Si, (2017), Pembinaan Warga Gereja Selaras dengan Tantangan Zaman, ANDI : Yogyakarta.

Eva Inriani. 2021. Strategi Gereja Memaksimalkan Tri Panggilan Gereja Pada Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Teologi Pambelum Vol. No1. Institut Agama Kristen Negeri Palangkaraya.

Gainau Maryam, (2015), Perkembangan Remaja dan Problematikanya, PT. Kanisius: Yogyakarta

Jhon Stott & Johannes Verkuyl, (2007), Misi menurut Perspektif Alkitab, IN MEDIA: Jakarta.

Julianto Simajuntak, Roswitha Ndraha, (2009), Tidak Ada Anak yang Sulit, ANDI: Yogyakarta.

Marbun Purim, (2015), Pembinaan Jemaat, ANDI: Yogyakarta

Pohan Albert, (2020), Konsep Pendidikan Daring Berbasis Pendekatan Ilmiah, CV Sarnu Untung: Jawa Tengah

Pr Darmawijaya, (1994), Mutiara Iman Keluarga Kristen, Kanisius: Yogyakarta

Sepiyah, (2021), Konsep Pendidikan dan Pembentukan Karakter Dalam Islam, Guepedia : Bogor.

Setyawan Angga, (2014), Tiada OrangTua yang Sempurna, Noura Books (PT Mizan Publika) : Jakarta Selatan

Singgih D. Gunarsa & Yulia Singgih D. Gunarsa, (2010), Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja, PT. BPK Gunung Mulia : Jakarta.

Thomas Gordon, (2020), Menjadi Orang Tua Efektif, PT. Gramedia Pustaka Utama : Jakarta.

Thomas Tan, (2021), The Invisible Character Toolboc (Menemukan dan Menumbuhkan Karakter Kritus Pada Anak), Buku dan Majalah Rohani : Yogyakarta.

Warren Rick, (2016), The Purpose Driven Church, Gandum Mas : Malang

Y. Singgih D. Gunarsa & Singgh D. Gunarsa, (1988), Psikologi Untuk Keluarga, PT. BPK Gunung Mulia : Jakarta.

Diterbitkan

2023-02-02

Cara Mengutip

Nadia Siloinyanan, S. (2023). Strategi Pembinaan Gereja Pada Keluarga Kristen Dalam Pembentukan Karakter Anak Remaja Era Milenial Di Jemaat GKI Siloam Perumnas II Waena: Church Development Strategy for Christian Families in Character Building of Millennial Era Youth in GKI Siloam Perumnas II Waena Church. MURAI: Jurnal Papua Teologi Konstekstual , 3(2 Juli), 92-101. https://doi.org/10.58983/jmurai.v3i2.91